Skip to main content

Kuliner Jogja - TOETOENG (Pogung Baru)

Biasanya warung makan ini di datangi para pelanggan sekitar jam 9 pagi. Mungkin sore hari sekitar jam 3 sore, menunya sudah habis . :D
Warung makan ini terletak di Pogung Baru Blok F no 32.

Banyak berbagai macam menu andalan disini dengan bahan dasar Cumi-cumi, Ikan Gurame, Ayam dan Udang. Andalan di warung makan ini adalah saus yang digunakan. Ada kecapcoy, saus mentega, asam manis.

Ada menu nasi kuning juga sih, tapi kurang menarik hati  :D

Mix ayam+cumi goreng mentega

ayam kecapcoy
Sekian cerita kuliner jogja versi anak kost :D
Sampai jumpa di menu-menu berikutnya :D

Comments

  1. Is coin casino legit? | Casino Ow
    Coin casino is an online casino operated งานออนไลน์ by Digit Technology Ltd that 인카지노 is licensed by the Curacao 제왕 카지노 Gaming Authority (CGA) and is popular for its

    ReplyDelete

Post a Comment

Popular posts from this blog

Kuliner Jogja - Subha Foodcourt Galleria Mall

Subha ini ada di Lantai paling atas Galleria Mall . Di foodcourt itu ada banyak makanan yang disediakan, ada Pisang Ijo khas Makasar, Mie ayam dengan mangkok Pangsit, bubur merah delima di Moy Moy .. Tapi oada kesempatan kali ini, saya akan mereview dari tempat makanan bernama X3M atau dibaca EKSTRIM. X3M ini menyediakan makanan Mie ayam Katsu dan Nasi Katsu. Kebetulan saya memesan Mie ayam katsu + Es teh (paket dengan harga 12K) Mie ayam ini bukan mie ayam biasa. Disajikan dengan salad walaupun tidak cocok :p lalu saus yang dipakai adalah saus teriyaki, dan ayamnya sendiri telah dibuat menjadi katsu. Menu yang kedua adalah Tenderloin Steak ala Moen Moen Steak. Tenderloin steak +Cappucino ice seharga 11K Ada juga nih cemilan Twister Chips :D Sekian review tentang Foodcourt Subha Galleria Mall :D

Kuliner Jogja - Es Dawet

I ni Es Dawet yang menurut si empunya adalah Javanese Softdrink.. Es Dawet ini ada di daerah jalan Godean Km 4,5. Jadi   masuk ke dalam Jalan Kabupaten. Kalau dari arah selatan, tempatnya ini ada di kiri jalan. Hati-hati kebablasan, karena lokasinya hanya warung semi Permanen yang cukup kecil. Ada daftar menu yang perlu dilihat.. Disini selain menyediakan Es Dawet, ada cemilan nya juga lhoo.. Ada kerupuk rambak. Tape Ketan. Kacang Bawang. Dan semua harganya termasuk sangat murah.. Ini Es Dawet yang saya pesan. Disini terlihat dari mangkok yang digunakan adalah mangkok yang terbuat dari tanah liat. Yang berarti sangat tradisional sekali. Isi dari Es Dawet ini adalah Dawet, Cincau hitam, Air Gula jawa dan Santan. Tidak lupa pakai es :D Ini ada tambahannya berupa tape ketan. Kata doi, tape ketannya enak dicampur langsung ke dalam mangkok Es dawetnya. Tapi buat saya malah jadi ngga enak :(.. Mungkin selera orang beda-beda ya.. Jadi terserah mau dicampur atau dicemilin sendiri :